Cara Gampang Menyiapkan Mie TomBayWor Anti Gagal

Mie TomBayWor

Anda sedang mencari inspirasi resep mie tombaywor yang unik? Cara membuatnya memang tidak terlalu sulit namun tidak gampang juga. Jika keliru mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal mie tombaywor yang enak selayaknya memiliki aroma dan cita rasa yang dapat memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari mie tombaywor, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan mie tombaywor enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa menjadi suguhan spesial.

Berikut ini ada beberapa cara mudah dan praktis yang dapat diterapkan untuk mengolah mie tombaywor yang siap dikreasikan. Anda bisa menyiapkan Mie TomBayWor menggunakan 17 bahan dan 10 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam menyiapkan hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang digunakan dalam menyiapkan Mie TomBayWor:
  1. Ambil Bahan Mie Tomat :
  2. Sediakan 100 gr tepung terigu proting (me : cakra kembar)
  3. Ambil 25 gr tepung tapioka
  4. Siapkan 90 gr tomat (me : 2 bh uk sedang)
  5. Ambil 12 sdt garam
  6. Ambil Bahan Mie Bayam :
  7. Siapkan 100 gr tepung terigu proting
  8. Gunakan 25 gr tepung tapioka
  9. Ambil 45 gr daun bayam gurun (bayam potong)
  10. Siapkan 50 ml air
  11. Gunakan 12 sdt garam
  12. Ambil Bahan Mie Wortel :
  13. Sediakan 100 gr tepung terigu proting
  14. Siapkan 25 gr tepung tapioka
  15. Ambil 45 gr wortel
  16. Gunakan 50 ml air
  17. Siapkan 12 sdt garam
Cara menyiapkan Mie TomBayWor:
  1. Mie Tomat: Petik dulu tomatnya di kebun belakang (jika tak punya kebunnya bisa langsung beli di tuksay ya moms 😘). Cuci bersih tomat, potong², blender hingga halus.
  2. Campur duo tepung dan garam dalam satu wadah. Masukan blenderan tomat, ulen hingga kalis.
  3. Potong menjadi 3 bagian. Giling dari nomerr 1 hingga nomer 5. Taburi tepung tapioka. Giling di penggilingan mie (sy lupa poto).
  4. Mie Bayam: Petik dulu daun bayamnya dihalaman, sebaiknya menggunakan bayam potong/bayam gurun seperti saya ini, karena hasil warnanya lebih bagus ketimbang bayam cabut. (jika tidak punya kebunnya, beli di tuksay ya moms😚). Cuci bersih daun bayam, blender hingga halus dengan air.
  5. Campur duo tepung dan garam dalam satu wadah. Masukan blenderan bayam, ulen hingga kalis.
  6. Potong menjadi 3 bagian. Giling dari nomer 1 hingga nomer 5. Taburi tepung tapioka. Giling di penggilingan mie (sy lupa poto).
  7. Mie Wortel: Cuci bersih wortel (sy tidak kupas kulitnya agar dapat semua nutrisinya). Potong², blender dengan air hingga halus.
  8. Campur duo tepung dan garam dalam satu wadah. Masukan blenderan wortel, ulen hingga kalis.
  9. Potong menjadi 3 bagian. Giling dari nomer 1 hingga nomer 5. Taburi tepung tapioka. Giling di penggilingan mie (sy lupa poto).
  10. Dan ini adonan yg saya campur untuk menjadi pelanginya. Setelah selesai taburi lagi dengan tepung, simpan per porsi dalam wadah yang sebelumnya dialas plastik dan dibatasi agar mudah saat mengambilnya. Simpan dalam kulkas (mie homemade ini biasanya akan tahan 3 hari di chiller).

Terima kasih telah menggunakan resep yang kami tampilkan di sini. Harapan kami, olahan Mie TomBayWor yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan hidangan yang sedap untuk keluarga/teman ataupun menjadi ide bagi Anda yang berkeinginan untuk berbisnis kuliner. Selamat mencoba!